Apakah anda alumni prodi Teknik Informatika UIN Alauddin ?

Perbaharui data anda di SiLani

Ayo Bantu Program Studi Memudahkan Melakukan Pelacakan Informasi Data Alumni!

Selamat Datang di SiLaNi

SiLaNi (sistem pelacakan data alumni), e-rekrutmen dan manajemen karir merupakan sistem yang dibuat untuk memudahkan program studi dalam menghimpun informasi data alumni dan mempermudah alumni untuk mendapatkan informasi pekerjaan dan pengembangan karir para alumni.

Program Studi Teknik Informatika berdiri sejak tahun 2004 dan lulusan program studi Teknik Informatika terhitung sejak tahun 2010. Prodi Teknik Informatika telah menelurkan begitu banyak alumni atau lulusan sarjana komputer (S.Kom) sejak tahun 2010 namun program studi masih kesulitan untuk menghimpun informasi data alumni. Rekam jejak dan kualifikasi dari lulusan-lulusan program studi Teknik Informatika baik yang sudah bekerja maupun yang belum bekerja sangat penting untuk program studi dalam melakukan evaluasi lulusan.

Menghimpun Data Alumni

Memudahkan program studi dalam menghimpun data alumni.

Kerjasama Alumni

Memudahkan program studi untuk bisa berkoordinasi dengan alumni terkait kegiatan pengembangan program studi.

Akreditasi Program Studi

Menunjang penyusunan borang akreditasi program studi

Kerjasama Perusahaan

Memudahkan perusahaan mendapatkan kandidat rekrutmen pegawai dengan lulusan yang expert dibidangnya terutama perusahaan yang telah menjalin kerjasama (MoU) dengan program studi.

Sebaran Profesi

Tempat Bekerja

Data Alumni

Kategori Keahlian Prodi Teknik Infromatika

Asal Tempat Bekerja

Kesesuaian Tempat Bekerja dangan Asal Alumni

41,8 % Di daerah asal alumni